Resep Tahu Goreng Untuk Konsumsi Pagi




Dalam hal resep ini, merupakan sebuah menu sederhana didalam menu hidangan pagi sebagai menu pembuka bagi anda yang mempunyai aktifitas tinggi didalam bekerja. Kita tidak perlu repot-repot untuk meluangkan waktu yang cukup banyak di dalam aktifitas ini.

Adapun sebelum anda melakukan pekerjaan ini, ada baiknya anda melakukan trik yang berbeda di dalam pembuatan ini dan simak baik-baik sampai tuntas .


Adapun yang perlu anda siapkan antara lain :


bahan
Isi /berat
Jenis ukuran
Tahu
6
biji
Garam
2
Sendok teh
Bumbu penyedap
secukupnya
secukupnya
Air
250
ml
  
Cara melakukannya :
Potong terlebih dahulu tahu menjadi 2 bagian, setelah semuanya anda potong menjadi 2 yang perlu anda lakukan adalah dengan menyiapkan minyak panas untuk menggoreng.

Setelah minyak panas, anda goreng tahu tersebut hingga kering dan cantik. anda sisihkan.

Setelah itu campur bahan seperti garam serta bumbu penyedap kedalam kapasitas air yang tertera 250ml. Setelah semua tercampur. Kita rendam tahu yang kita sisihkan tadi kedalam air yang tercampur dengan garam dan penyedap. Diamkan kira-kira 5 menit atau anda sesuaikan sendiri dengan keinginan anda. setelah itu tiriskan.

Setelah anda tiriskan, anda taruh pada tempat yang sesuai yang menurut anda menarik untuk anda. anda juga dapat menambahkan selera anda dengan menggunakan cabai atau kecap yang terdapat di dapur anda.

Selain itu anda juga dapat melihat kreasi lain dalam pembuatan tahu untuk hidangan pembuka puasa maupun hidangan dalam kehidupan sehari-hari berupa makanan Lada Tahu Hitam Crispy

Related Posts:

0 Response to "Resep Tahu Goreng Untuk Konsumsi Pagi"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.